LSM TIPAN-RI Akan Melakukan Investigasi Terkait Anggaran 6,5 Miliar di Panwaslih Aceh Singkil 

- Editor

Jumat, 22 November 2024 - 06:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil Bidik.co.id  Jum,at 22/11/2024.

Lembaga swadaya masyarakat(LSM) Tim Investigasi penyelamatan Aset Negara Republik Indonesia(TIPAN-RI) terkait anggaran 6,5 miliar di panwaslih Aceh Singkil dimana Panwaslih,dan pemerintah Aceh Singkil telah menandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) pada tanggal 9 Agustus 2024,yanglalu.

Total anggaran untuk pengawasan Pilkada 2024 mencapai Rp 6,5 miliar, dengan alokasi Rp4,5 miliar untuk tahun 2024 dan sisanya Rp2 miliar akan digunakan pada 2025.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami akan melakukan investigasi terkait anggaran dialokasikan ke panwaslih Aceh Singkil senilai 6,5 miliar pasalnya kami melihat ada potensi korupsi disini,”kata April Siregar, penggiat LSM TIPAN-RI Jumat 22 November 2024.

Baca Juga:  Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh Singkil Jadi Sorotan Awak Media

Dalam waktu dekat ini kami akan berkodinasi dengan pemerintah Kabupaten Aceh singkil dan kami juga melakukan pengkajiantentang anggaran yang digelontorkan ke panwaslih.

“Seperti kita ketahui bersama bahwa di Panwas ini kan minim kegiatan jadi dana 6,5 miliar itu wajib dipertanyakan secara menyeluruh,”tutup April Siregar.

Sebelumnya santer diberitakan, Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh Singkil diduga diskriminatif dalam mengundang peserta untuk kegiatan Sosialisasi Peran Media Cetak dalam Penguatan Pemberitaan Pengawasan Pilkada 2024.

Dedi

Berita Terkait

SWI Aceh Singkil Sesalkan Panwaslih Pilah – Pilih Peserta Sosialisasi Peran Media
Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh Singkil Jadi Sorotan Awak Media
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:44 WIB

Perangi HIV/AIDS di Tempat Kerja, Langkah Inklusif SPMT melalui BREATH Session

Selasa, 10 Desember 2024 - 02:00 WIB

Pelindo Sambut Kapal Pesiar Coral Geographer di Pelabuhan Belawan

Senin, 9 Desember 2024 - 00:20 WIB

Menyambut Natal dan Tahun Baru 2025. Nauli Ponsel & Sepma Group Berbagi Rejeki kepada Warga kurang Mampu Beserta lansia dan Yatim Piatu.

Minggu, 8 Desember 2024 - 06:56 WIB

SPMT Sibolga Go Live Sistem PTOS-M, Wujudkan Pelayanan Pelabuhan yang Efisien dan Aman

Jumat, 6 Desember 2024 - 15:12 WIB

Menyambut Natal dan Tahun Baru, PT Pelindo Regional 1 Belawan Gelar Senam Bersama dan Gerakan Bersih-Bersih di Terminal Penumpang Bandar Deli

Kamis, 5 Desember 2024 - 13:15 WIB

Pelindo Multi Terminal Tingkatkan Kapabilitas Personil HSSE melalui Pelatihan & Sertifikasi Ahli K3 Umum

Kamis, 5 Desember 2024 - 09:55 WIB

Program Teman Nelayan : Pelindo Regional 1 Serahkan Bantuan Alat Tangkap Kepiting Kepada Nelayan Bagan Deli

Selasa, 3 Desember 2024 - 15:12 WIB

PT Pelindo Regional 1 Belawan Sambut Kunjungan Wakil Menteri Perhubungan di Terminal Penumpang Bandar Deli

Berita Terbaru

BENER MERIAH

Babinsa Koramil 01/Bandar Dampingi Posyandu di Desa Binaan

Selasa, 10 Des 2024 - 04:53 WIB

Uncategorized

Pelindo Sambut Kapal Pesiar Coral Geographer di Pelabuhan Belawan

Selasa, 10 Des 2024 - 02:00 WIB