Bawaslu Taput Tingkatkan Profesionalisme, Fokus pada 4 Langkah Strategis

- Editor

Kamis, 18 September 2025 - 04:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bidik.co.id, Tapanuli Utara

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) menegaskan komitmennya untuk memperkuat kelembagaan agar semakin siap, profesional, dan berintegritas dalam menghadapi tantangan demokrasi.

Hal tersebut disampaikan Saut Boangmanalu dalam rapat kerja bersama jajaran Bawaslu Taput pada Selasa (16/9/2025) di Aula Kantor Bawaslu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saut memaparkan empat langkah strategis yang menjadi fokus utama, yaitu:

1. Evaluasi kinerja pengawasan serta inovasi program kerja.

2. Digitalisasi data dan informasi.

3. Peningkatan kapasitas sumber daya manusia (SDM).

4. Mendorong citra positif Bawaslu.

“Membangun citra positif Bawaslu adalah tanggung jawab kita semua. Kita perlu terus memberi ide, gagasan, dan inovasi program, sekaligus menjalin kemitraan dengan lembaga, organisasi masyarakat, media, serta membuka ruang berbagi dengan masyarakat,” tegas Saut.

Baca Juga:  Proyek pembangunan Pipa rack atau Rak pipa PT. Soci Mas di atas Drainase atau dalam Drainasenya diduga tidak mengantongi izin

Ketua Bawaslu Taput, Kopman Pasaribu, menyampaikan bahwa pihaknya telah menjalankan program Bawaslu Goes To School di empat sekolah dan akan terus diperluas ke sekolah lain.

Sementara itu, Anggota Bawaslu Taput Romi Sitompul menambahkan bahwa sosialisasi politik bagi pemilih pemula di tingkat SMA/SMK juga akan segera digelar.

“Kami juga telah mengirimkan surat audiensi ke sejumlah lembaga untuk membahas kerja sama melalui MoU,” jelasnya.

Parlin Tambunan, yang membidangi Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa, menuturkan bahwa saat ini Bawaslu Taput tengah melakukan penataan arsip Pilkada 2024.

“Langkah ini penting untuk meningkatkan pengelolaan data publik yang transparan, akurat, sekaligus memperkuat citra positif lembaga,” ujarnya.

Misniar

Berita Terkait

Pelindo Regional 1 Salurkan Mesin Penepung Untuk Sukseskan “Program Desa Bebas Karb
PMT dan Penang Port Sepakat Kembangkan Transhipment di Kuala
Pelindo Regional 1 Melaksanakan Drill Business Continuity Management System (BCMS): Perkuat Ketahanan Operasional Pelindo
BNCT Perkuat Komitmen Komunikasi Publik di Forum Humas Regional Pelindo*
BNCT Perkuat Komitmen Sosial Lewat Pelatihan TJSL Bersama Keluarga Besar SPTP
Waduhh,,Pembangunan Rak Pipa milik PT. SOCI MAS menjadi pertanyakan publik, pembangunan Rak Pipa di KIM 1,
Dukung Pendidikan di Belawan, BNCT Jajaki Kerja Sama Strategis dengan Dinas Pendidikan Kota Medan
BNCT dan DP World Tukar Gagasan Lewat Raket dan Rencana Dermaga
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 05:21 WIB

“Prof Sutan Nasomal: Perang Dunia Ketiga Tak Terelakkan, Indonesia Harus Bersiap dari Sekarang”

Jumat, 16 Januari 2026 - 06:09 WIB

King Naga Kecam Asda II Lebak: Pernyataan Dinilai Picu Kegaduhan, Pemerintah Diminta Introspeksi

Rabu, 14 Januari 2026 - 04:22 WIB

Satgas Gulbencal Kodim 0106/Ateng Lanjutkan Pembersihan Pascanah Longsor dan Banjir Bandang di Pegasing

Senin, 12 Januari 2026 - 08:49 WIB

PROF DR SUTAN NASOMAL SANGAT PRIHATIN DENGAN KASUS GANTUNG DIRI IBU RUMAH TANGGA MELIBATKAN ANAK “INI ADALAH KRISIS SOSIAL DESA GAGAL MELINDUNGI WARGANYA”

Selasa, 16 Desember 2025 - 09:17 WIB

PROF SUTAN NASOMAL INDONESIA BOCOR NEGARA RUGI RIBUAN TRILYUN DARI PERTAMBANGAN DAN KERUSAKAN ALAM

Senin, 15 Desember 2025 - 08:23 WIB

Diduga Oknum wartawan intimidasi LSM CAPA saat jalankan Proposal disalah satu penimbun Solar

Minggu, 14 Desember 2025 - 15:10 WIB

CENDIKIAWAN ANAK PAHLAWAN ( CAPA ) Membina Generasi Penerus Berkarakter Bela Negara

Selasa, 2 Desember 2025 - 04:52 WIB

Keberatan dengan Tudingan Lakukan Vaksin Fiktip Hewan, DR.drh.Kasmawati Angkat Bicara

Berita Terbaru

MEDAN

Rapat Kordinasi Bulanan Digelar BPC Perkuat Silaturahmi

Sabtu, 17 Jan 2026 - 03:06 WIB